Buku Komunikasi untuk Keperawatan ini memberikan teknik-teknik yang sangat berguna bagi perawat dalam berkomunikasi dengan pasien, baik secara profesional maupun personal. Topik-topik yang disajikan meliputi komunikasi yang efektif dalam situasi sulit, hubungan perawat-pasien, bekerjasama dengan kelompok pasien yang berbeda-beda dan keluarganya, serta berkomunikasi dengan penyedia layanan keseh…
Epidemiologi Gizi adalah ilmu yang mempelajari sebaran, besar, dan determinan masalah gizi dan penyakit yang berhubungan dengan masalah gizi, serta penerapannya dalam kebijakan dan program pangan dan gizi untuk mencapai kesehatan penduduk yang lebih baik. Topik pembahasan mencakup pengantar epidemiologi gizi, pangan dan zat gizi, metode penilaian konsumsi pangan individu, indikator biokimia asu…
Buku Perawatan Respirasi ini merupakan panduan praktis untuk perawatan pasien dengan penyakit respirasi. Buku ini berisi panduan berbasis-bukti (evidence-based guidelines) sehingga mahasiswa serta perawat junior bisa mengembangkan keterampilan klinis esensial yang diperlukan untuk merawat semua pasien dengan penyakit respirasi. Perawatan Respirasi membahas mulai dari anatomi dan fisiologi si…
Buku ini sangat bermanfaat bagi masyarakat pada berbagai kalangan untuk dapat mengetahui dan memahami ilmu manajemen. Bagi akademisi, buku ini dapat memberikan pengetahuan dan wawasan yang lebih luas mengenai perkembangan ilmu manajemen. Fungsi-fungsi manajemen yang dimuat dalam buku ini akan membantu para pengelola organisasi dalam menerapkannya. Buku ini sangat penting dimiliki dan dipelajari…
Buku Manajemen Investasi ini merupakan buku yang sangat berguna untuk memahami hal-hal dasar dalam investasi. Buku ini dapat digunakan sebagai bahan ajar untuk mata kuliah manajemen investasi/pasar modal dan manajemen portofolio pada tingkat sarjana atau tingkat pascasarjana dan juga sebagai bahan tambahan bagi mahasiswa yang ingin memperdalam masalah investasi dasar. Buku ini membahas secar…
Hidroponik itu teknologi sulit dan investasinya mahal. Anggapan tersebut masih melekat di masyarakat. Namun, kini para hobiis hidroponik sudah bisa membuat aneka bentuk instalasi hidroponik atau biasa dikenal dengan starterkit. Starterkit bisa diaplikasikan dengan mudah dan murah, baik skala hobi maupun komersial atau bisnis. Berbagai model starterkit hidroponik dibuat semakin menarik dan unik.…
Akuaponik pekarangan adalah teknik menanam tanaman dan membudidayakan ikan secara terintegrasi dalam satu ekosistem yang saling menguntungkan. Sistem ini memanfaatkan air dari kolam ikan untuk menanam tanaman.
Sebagai seri kelanjutan dari buku Marketing 2030, buku '12 Z BRND of INA' ini mencoba memberikan sebuah panduan praktis bagi pembaca yang ingin mengimplementasikan konsep Omni 12Cs Element of Marketing. Buku ini mengangkat kisah 12 brand lokal Indonesia yang unik di kalangan Generasi Z untuk dijadikan contoh implementasi dari konsep Omni 12Cs Element of Marketing yang menekankan omni interactio…
Edisi kelima dari Nevid, Rathus, dan Greene menawarkan suatu media yang benar-benar terintegrasi! Edisi kelima ini merupakan paket pembelajaran dan pengajaran lengkap yang berfokus pada: (1) menarik minat siswa dengan memasukkan fitur-fitur yang berorientasi pada siswa; (2) mengintegrasikan model interaksi atau biopsikososial dari perilaku abnormal; (3) menekankan pentingnya isu keragaman un…
Narkoba adalah musuh bangsa Indonesia. Persebaran dan penyalahgunaan narkoba sangat marak merusak moral dan peluang remaja Indonesia untuk berprestasi. Karena narkoba, generasi muda bisa terpuruk dan tak mampu membangun negeri ini menjadi lebih baik ke depannya. Jalur distribusi narkoba menyelusup hingga ke tahap yang mencemaskan, siswa sekolah menjadi sasaran besar untuk menjadi pengguna coba-…
Di dunia yang terus berubah ini, keadaan psikologis pun kerap berubah. Perubahan ini dan juga norma budaya membuat suatu perilaku disebut abnormal. Namun, apa yang disebut seseorang sebagai perilaku abnormal belum tentu dianggap demikian oleh orang lain. Kalau begitu, apakah yang disebut perilaku abnormal itu? Buku ini memberikan penjelasan mendalam mengenai makna abnormal serta perilaku dan…
Di dunia yang terus berubah ini, keadaan psikologis pun kerap berubah. Perubahan ini dan juga norma budaya membuat suatu perilaku disebut abnormal. Namun, apa yang disebut seseorang sebagai perilaku abnormal belum tentu dianggap demikian oleh orang lain. Kalau begitu, apakah yang disebut perilaku abnormal itu? Buku ini memberikan penjelasan mendalam mengenai makna abnormal serta perilaku dan…
Buku ini ditulis oleh seorang ayah; tersedia juga berbagai tip, strategi, solusi, dan pengalaman dari para ayah lain.
Edisi terbaru dari buku klasik Michael Doyle Color Drawing ini adalah acuan yang up-to-date bagi para profesional dan mahasiswa yang ingin mengembangkan dan mengkomunikasikan ide-ide desain mereka melalui gambar-gambar berwarna yang jelas, atraktif, dan impresif. Dalam pendekatan langkah-demi-langkah yang mudah diterapkan, buku panduan yang komprehensif ini menyajikan sistem total gambar desain…
Salah satu Kawasan Tanpa Rokok (KTR) sebagaimana diatur UU Kesehatan adalah tempat proses belajar mengajar dan tempat ibadah. Maka dari itu, seluruh pemangku kepentingan pendidikan mempunyai tanggung jawab untuk membangun lingkungan yang bersih, sehat, dan bebas rokok. Ini harus diikhtiarkan terus sebagai bagian dari penguatan pendidikan karakter di lingkungan Sekolah dan Madrasah. Buku ini pen…
Bioenergetika merupakan bagian dari ilmu biokimia yang berhubungan dengan transformasi dan penggunaan energi oleh sel hidup. Karena itu bioenergetika merupakan bidang ilmu yang menjadi dasar bagi berbagai mata pelajaran yang terkait dengan sistem kehidupan. Isi buku ini mencakup pembekalan dasar-dasar penting bagi praktisi dalam bidang biokimia, biologi (botani dan zoologi), fisiologi, farma…
Digital marketing mengaplikasikan tools untuk mengeksekusi strategi promosi, di antaranya marketplace, media sosial marketing, website, Google Business Profile, dan email marketing. Buku ini ditujukan kepada mahasiswa jurusan entrepreneurship (kewirausahaan), manajemen, komunikasi, psikologi, hukum, akuntansi, dan jurusan lain yang mengambil mata kuliah digital marketing, pemasaran digital, ata…
Sistem Kardiovaskular ini membahas tentang penyakit yang terjadi pada jantung, asuhan keperawatan yang perlu diberikan, serta anatomi dan fisiologi jantung. Penyakit kardiovaskular merupakan penyakit yang paling sering terjadi pada usia dewasa, baik yang bersifat akut maupun kronis.
Andrew Grove adalah manajer paling dinamis di kawasan industri berteknologi tinggi, silicon valley, Amerika Serikat. Ia membawa perusahaan intel menuju kebangkitannya yang sensasional dengan mendominasi pasar mikrochip, menetapkan sebuah model bagi manajemen high-tech dan high-growth, serta mengubah teori peluang strategis.
Tubuh manusia terdiri atas organ-organ yang memiliki perannya masing-masing. Jika salah satu organ saja mengalami kerusakan atau kelainan, tentu akan memberikan efek yang buruk bagi kesehatan tubuh, bahkan dapat memicu kematian. Organ tubuh memiliki jam piket (jam biologis) yang menentukan frekuensi kerja dari organ-organ tubuh. Jam piket ini juga menentukan pengaturan dalam menentukan akt…