Ilmu Bumi, Edisi ke-14 (terbit di Indonesia dalam dua jilid), adalah buku teks kuliah yang didesain untuk mata kuliah pengenalan Ilmu bumi. Buku ini terdiri atas tujuh unit yang menyediakan pembahasan yang luas dan terkini tentang prinsip-prinsip serta topik dasar dalam geologi, oseanografi, meteorologi, dan astronomi. Buku teks ini diharapkan bermanfaat bagi para mahasiswa yang perlu mengambil…