Buku ini berasal dari donasi CSR Gramedia Palembang Wirausahawan adalah seseorang yang menciptakan bisnis baru dengan mengambil risiko atau ketidakpastian demi memperoleh keuntungan, melalui identifikasi peluang dan kesempatan yang ada serta memanfaatkan berbagai sumber daya yang diperlukan. Wirausahawan harus memiliki keberanian untuk mewujudkan ide bisnisnya menjadi tindakan nyata yang dis…