Selain menjelaskan 15 pintu kebaikan yang memiliki segudang keutamaan, buku ini juga memberikan peringatan akan bahaya penyakit futur. Penyakit yang dapat menyerang siapa saja termasuk alim ulama dan ustadz sekalipun. Penyakit ini bisa menurunkan kuantitas bahkan kualitas ibadah seseorang. Na’udzubillah. Di dalam buku ini penulis akan memaparkan apa saja penyebabnya, bagaimana tanda-tandanya,…
Wahai wanita hamba Allah, Apa yang engkau katakan, jika Dia bertanya kepadamu tentang waktu yang disia-siakan untuk kunjungan – kunjungan yang jika tidak sunyi dari keharaman, tidak sunyi dari perkataan yang sia-sia yang dicela oleh Rasul shallallaahu ‘alaihi wa sallam. Dimanakah hak suami dan anak-anak? Kepada siapa engkau meninggalkan tugasmu, jika hasratmu hanya keluar rumah dan senda…
Tidak ada yang tahu, bahwa pertemuan itu menjadi kisah yang panjang. Mehmet dan Vlad Dracula belajar bersama Syaikh Ahmad Al-Qurani. Radu, adik Dracula, pun hadir di sana. Mereka tumbuh, dengan obsesi dan kemampuan sendiri-sendiri. Mehmet giat belajar dan beribadah demi meraih cita-citanya menaklukkan Konstantinopel. Radu masuk Islam, dan menyerahkan dirinya untuk berjuang di jalan Allah bersam…
Komik ini bercerita tentang kisah hebat para pejuang Islam sekaligus tokoh penting di masa-masa awal perkembangannya. Kesepuluh sahabat Rasulullah SAW yang istimewa ini adalah sosok-sosok yang sholeh, kuat, tangguh dan tentunya juga sangat cerdas. Mereka gigih berjuang dan rela berkorban baik harta maupun jiwa demi tegaknya panji-panji Islam. Teladan utama ada pada sosok-sosok yang diceritakan …
Buku Anak Islami - Komik Fiqih Untuk Anak Bagaimana cara bersuci yang benar? Bolehkah kita menggabung sholat wajib? Bagaimana jika ingin berwhudu tapi tiada air? Apakah kita bebas berteman dengan lawan jenis? Kira-kira sudah seberapa paham ya si kecil dengan fiqih sehari-hari ini? Yuk kita pastikan ia memahami hukum dan tata cara beribadah dan bermuamalah yang sesuai dengan syariat islam. …
Assalamualaikum Ayah dan Bunda. Sudah hafal kah si kecil dengan 12 bulan hijriyah? Kalau hari besar islam serta ibadah yang dianjurkan di masing-masing bulannya? Jangan sampai si kecil cuma tau kalender masehi aja Bun! Komik Hari Besar Islam hadir memberikan pemahaman tentang penanggalan islam secara menyenangkan. Bahasannya lengkap mulai dari sejarah bulan-bulan hijriyah ibadah yang dianjurk…
Mengapa kita harus mengucapkan dan menjawab salam saat bertemu orang lain? Apa yang harus dilakukan saat ada teman yang berbuat curang? Apakah boleh mengejek orang lain dengan alasan bercanda? Jika kamu merasa sulit menjawab pertanyaan di atas, yuk, baca komik ini! Kamu akan tahu berbagai perilaku anak muslim shaleh dan gaul yang bisa dilakukan dalam kehidupan sehari-hari.
Kecintaan Allah pada hamba-Nya yang sering melakukan sholat tepat waktu juga terbukti dengan janjinya untuk membalas mendapatkan ganjaran berupa surga. Diriwayatkan oleh Abu Daud dari Abu Qatadah bin Rib’iy mengabarkan kepadanya bahwa Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam bersabda: “Allah Ta’ala berfirman: “Sesungguhnya Aku mewajibkan umatmu sholat lima waktu, dan Aku berjanji bahwa…
Wah, tak terasa ya Ramadhan sebentar lagi, ibadah apa yang paling disukai? Salah satunya adalah tadarus Al-Qur’an. Nah, biar Ramadhan kalian semakin berwarna dan bacaan Al-Qur’an semakin tartil, yuk kita cari buku yang bermanfaat. Komik tajwid spesial nun dan mim ini hadir melengkapi kemampuan kamu membaca Al-Qur’an dengan tajwid yang tepat. Masih dengan Tila, Tara, Buna, dan Ust. Fadhil …