Buku Sejarah dan Keutamaan Masjid Al-Aqsha dan Al-Quds ini adalah ringkasan lengkap yang membahas tentang Palestina, Baitul Maqdis, dan Masjid Al-Aqsha dari tinjauan sejarah, agama, politik, dan keutamaan-keutamaannya. Persoalan Al-Aqsha adalah bagian dari problematika kaum muslimin di dunia, karena Al-Aqsha adalah bagian dari Islam dan simbol agung di antara simbol-simbol Islam lainnya. Selain…
Jika kita masuk mesin waktu menuju kurun pertengahan sekitar abad ke-10 Masehi dan terbang menyusuri kota-kota dunia Islam dan kota-kota dunia Barat, kita akan tercengang. Di satu sisi kita akan melihat dunia yang penuh dengan kehidupan, kekuatan dan peradaban, yakni dunia Islam. Di sisi lain kita akan melihat belahan dunia yang primitif, tak mengenal ilmu pengetahuan dan peradaban, yakni …
Buku ini berasal dari Yayasan Islam Al-Fahd Jakabaring Buku ini bisa disebut sebagai Mesirologi: ilmu pengetahuan tentang mesir, karena menjelaskan secara lengkap tentang tokoh-tokoh, jejak peninggalan, dan simbol-simbol kuno yang terkenanl hingga saat ini. Sebagai peninggalan kuna, tentu banyak misteri atau rahasia yang ada di dalamnya, seperti: Siapa yang membangun piramida? Siapa raja ang…
Quraisy adalah suku kecil yang mendiami kota suci Makkah jauh hari sebelum Muhammad SAW diangkat sebagai Rasul. Ketika cahaya Islam datang menyinari kota Makkah, penduduk Quraisy terbelah sikapnya terhadap seruan dakwah tauhid. Ada yang cepat merespon, ada yang lambat, ada pula yang setengah hati menerima, bahkan banyak yang menjadi penentang keras dakwah Islam. Kehadiran Islam adalah berkah…
Dari sekian hal yang menjadikan kita merasa bangga dan bahagia menjadi orang muslim adalah karena kita mempunyai sejarah gemilang di masa lalu yang dilakoniorang-orang shaleh. Mereka hadir dalam pelataran sejarah sebagai sosok yang susah dicari padanannya, dimana mencintai mereka sama artinya mencintai kebaikan, kebenaran bahkan mencintai Allah. Merekalah generasi terbaik sepanjang masa yang pe…
Buku ini adalah sebuah biografi tentang seluk beluk Abdullah bin Az-Zubair Radhiyallahu Anhu, nasabnya, masa pertumbuhannya, kepribadiannya, sikap politiknya, kepemimpinannya, dan konflik berdarah yang menjadi catatan dalam sejarah hidupnya. Semua ditulis dengan tinta keadilan, agar sejarah bisa ditulis dengan terang benderang. Buku ini ditulis agar kita bisa mengambil pelajaran dari setiap …
alam gemerlap kekuasaan Firaun, terdapat kisah yang tak terlupakan tentang seorang wanita penuh keberanian dan kasih sayang, Asiyah binti Muzahim. Dalam buku ini, kita menyusuri jejak perjalanan Asiyah, dari penyelamat bayi Musa hingga menjadi ibu yang penuh sayang. Namun, kisah ini tidak hanya tentang keberanian dan kasih sayang; Asiyah juga diuji dalam keimanannya kepada Musa. Meskipun hidup …
Maryam adalah wanita suci dari keluarga Imran. Namanya disebutkan sebanyak sepuluh kali dan diabadikan Allah l dalam Al-Qur'an sebagai nama surat ke-19, yaitu surat Maryam, sebagai peghormatan atas dirinya yang telah menjaga kesucian diri, beribadah dengan tekun, dan melahirkan seorang Nabi Isa AS. Buku ini bercerita tentang kisah Maryam secara lengkap, mulai dari kelahirannya, tumbuh kemb…
Sungguh, Allah memilih Khadijah radiallahu anha sebagai istri mendampingi Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Juga sebagai penopang, penasihat, sandaran, sekaligus penolongnya. Khadijah seorang yang diistimewakan oleh Allah dari seluruh istri beliau dengan datangnya wahyu pertama, awal pengutusannya sebagai rasul, dan awal turunnya Al-Qur’an. Allah memuliakannya, meluhurkannya, dan men…
Aisyah RA adalah putri Abu Bakar yang dinikahi Rasulullah SAW. Ia seorang wanita terkenal cerdas dan paling kuat hafalannya, ia juga menjadi tempat bertanya para sahabat Rasulullah SAW. Aisyah banyak memberi informasi yang sifatnya pribadi dan tersembunyi tentang rumah tangga Nabi SAW. Al-Aswad bertanya kepada Aisyah, “Apa yang sering dilakukan Nabi di rumah?” Aisyah menjawab, “Beliau mem…