BOOK
Next G : making hijab
Karena hijab yang Laira inginkan harganya mahal, Bunda mengajak Laira untuk membuat hijab sendiri. Bunda sudah menyiapkan semua bahan yang dibutuhkan agar Laira bisa mengkreasikan hijab sesuai keinginannya. Kira-kira, seperti apa ya, hijab buatan Laira dan Bunda?
Tidak tersedia versi lain