BOOK
Nasgor : makanan sejuta mamat
Buku berjudul 'Nasgor Makanan Sejuta Mamat' itu diluncurkan pada (25/03) secara virtual. Isi buku itu bukan mengenai resep-resep nasi goreng, melainkan cerita tentang nasi goreng yang belum diketahui banyak orang.
Bukunya tidak tebal hanya terdiri 109 halaman dengan pembahasan sebanyak 12 BAB. Bahasa yang digunakan juga mudah dimengerti apalagi dikemas dalam cerita yang jenaka menarik.
Misalnya pada BAB 1 yang membahas tentang sejarah nasi goreng di Nusantara yang ternyata tercatat dalam Serat Centhini. Serat Centhini sendiri merupakan literatur Jawa yang naskahnya ditulis pada 1711.
Baca artikel detikfood, "'Nasgor Makanan Sejuta Mamat', Cerita Menarik dari Sepiring Nasi Goreng" selengkapnya https://food.detik.com/info-kuliner/d-5520788/nasgor-makanan-sejuta-mamat-cerita-menarik-dari-sepiring-nasi-goreng.
Download Apps Detikcom Sekarang https://apps.detik.com/detik/
Tidak tersedia versi lain